A.
Kubus
Ciri-ciri
Kubus :
- Jumlah bidang sisi ada 6 buah yang berbentuk bujur sangkar (ABCD, EFGH, ABFE, BCGF, CDHG, ADHE,)
- Mempunyai 8 titik sudut (A, B, C, D, E, F, G, H)
- Mempunyai 12 rusuk yang sama panjang (AB, CD, EF, GH, AE, BF, CG, DH, AD, BC, EH, FG)
- Semua sudutnya siku-siku
- Mempunyai 4 diagonal ruang dan 12 diagonal bidang : (4 diagonal ruang = garis AG, BH, CE, DF ; 12 diagonal bidang = garis AC,BD,EG,FH,AH,DE,BG,CF,AF,BE,CH,DG)
- Volume (V) = s x s x s = 3s
- Luas (L) = 6 x s x s = 6 2s
- Keliling = 12 x s
B.
Bola
Ciri-ciri :
- Hanya mempunyai 1 bidang sisi
- Tidak mempunyai sudut dan tidak mempunyai rusuk
- Volume = 4/3 x πx r x r
Luas = 4 π x r r
C.
Tabung/Silinder
Ciri-ciri:
- Mempunyai 2 rusuk
- Alas dan atapnya berupa lingkaran
- Mempunyai 3 bidang sisi ( 2 bidang sisi lingkaran atas dan bawah, 1 bidang selimut)
- Volume tabung = luas alas x tinggi
- Luas alas = luas lingkaran alas tabung = π x r x r
- Volume tabung = π x r x r x t
- Luas Selimut= 2 π x r x t
- Luas Permukaan Tabung = 2 x luas alas + Luas selimut tabung = 2 x π x x r + 2 π x r x t = 2 π r ( r + t )
assalamualaikum.. materi yang anda berikan sangat menarik, dengan materi ini siswa kelas 1 dapat mengetahui Ciri-ciri dari benda berbentuk kotak, bulat, dan tabung..thank..
BalasHapuskunjungi juga blog saya http://virasee.blogspot.co.id/
assalamualaikum
BalasHapusmateri nya bagus, saya suka. perfect!
tambahan dari saya buat pengertian dari setiap materi yang dijelaskan. terimakasih.
cek my blog tamabkng10.blogspot.co.id
wassalamualaikum
assalamualaikum aufa.
BalasHapusmateri anda berikan sangat bagus dan menarik.
kunjungi blog saya http://susinov.blogspot.co.id/
terima kasih atas materinya.materinya sangat bagus.kunjungi juga blog saya http://arianisha.blogspot.co.id/
BalasHapus